1 Desember 2011

CARA MENGGANTI TEMPLATE BLOG BLOGSPOT


Kalau kita sering berkunjung ke blog sahabat di Blogspot.com, anda akan melihat tampilan blog yang bagus-bagus. Sedangkan tampilan template yang disediakan oleh Blogspot biasa saja dan tampilannya standar.
Bagi anda yang ingin mengganti template blog silahkan anda search dulu template yang anda inginkan dengan keyword "Free Template/Theme  Blogger" , setelah mendapatkan template yang anda inginkan, silahkan download. pastikan template anda berekstensi XML.

Adapun cara mengganti template blogspot adalah sebagai berikut :

1. Silahkan login di akun anda,
2. Masuk Dashboard
3. Pilih Rancangan,
4. Pilih Edit HTML, lihat screenshoot :
5. Kemudian Centang "Expand Widget Templates"
6. Pilih template yang akan dipakai dari komputer anda, kemudian Upload/unggah
7. Jika anda ingin tetap memakai widget yang baru maka piilih "PERTAHANKAN WIDGET", jika tidak maka pilih "HAPUS WIDGET"
8. Setelah itu View/Pratinjau Blog anda 
9. Jika template yang anda ganti sesuai keinginan anda maka pilih "SIMPAN TEMPALTE".
10. Selesai.
SELAMAT MENCOBA, SEMOGA BERMANFAAT.......



Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 komentar: on "CARA MENGGANTI TEMPLATE BLOG BLOGSPOT"

Posting Komentar