Home
Blog Tutorial
CARA MENGHILANGKAN ANGKA PADA LABEL
Sering kita jumpai dalam kolom label atau kategori akan tertera angka yang menunjukan jumlah artikel yang telah diterbitkan, semakin sering menerbitkan artikel maka semakin banyak jumlah artikel yang berlabel sama maka angka tersebut juga akan bertambah. Adapun contohnya sbb:
Adapun langkah-langkah untuk menghilangkan angka tersebut sbb:
- Login ke Blogger kemudian pilih rancangan
- Pilih Elemen Laman, pilih Edit HTML
- Beri tanda centang pada "Expand Template Widget"
- Cari kode (<data:label.count/>)
- Jika sudah Ketemu hapus kode tersebut
- Pilih simpan/save
- Selesai, pilih lihat blog untuk melihat hasilnya
3 komentar: on "CARA MENGHILANGKAN ANGKA PADA LABEL"
sip n oke kawan...
di tempate blogku kok nga ada kode yang seperti itu ya kak
makacih kawan...sukses
Posting Komentar